Film yang menggambarkan seseorang yang memiliki kesehatan mental – SHINE (1996)
SINOPSIS :
Seorang pianis berbakat, David Helfgot ditekan oleh ayahnya yang sangat disiplin dalam mendidik anaknya, sampai-sampai tidak memperbolehkan David untuk meluaskan karir dalam bidang musiknya.
Sejak karir musiknya berhenti, dia mengalami depresi. Sampai akhirnya ia mendapatkan tawaran beasiswa dari Royal College of Music di London. Akhirnya dia memilih untuk mengambilnya. Di situ ia dibimbing oleh gurunya, Cecil Parkes (Yohanes Gielgud).
Sampai beberapa tahun kemudian dia kembali bermain piano, dan diminta untuk bermain dalam satu resital musik besar. Film ini menggambarkan tentang sebuah bakat yang harus dipelihara, dikembangkan. Bukan untuk dibiarkan apalagi dilarang.
Berarti dalam film ini, David Helfgot menemukan kembali kesehatan mental dalam dirinya yang bangkit dari gangguan depresinya, hingga ia dapat mengembangkan kembali bakatnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar